Kembali

Detail Lowongan

Compliance Officer

COMPLIANCE

03 January 2025

Compliance Officer

Tangerang

Deskripsi Lowongan Lengkap

Memastikan dokumen/data yang terkait dengan pelaksanaan kepatuhan Perusahaan terhadap regulasi terkait telah dikendalikan secara efektif sesuai dengan prosedur pengendalian dokumen.

Tugas dan Tanggung Jawab

1.       Mereview pengembangan system-sistem baru & existing.

2.       Mereview proses tender/beauty contest vendor-vendor IT.

3.       Menjawab pertanyaan-pertanyaan dari Departemen IT terkait regulasi IT.

4.       Mereview kebijakan dan prosedur milik Departemen IT.

5.       Membuat system monitoring laporan ke BI/regulator

6.       Membuat system monitoring permintaan data/dokumen dari BI/regulator/member.

7.       Membantu melakukan monitoring laporan di Compliance Department.

Kualifikasi

1.       Berpengalaman minimal 5 tahun di bidang Compliance.

2.       Berpengalaman dalam penerapan ISO 27001 Sistem Manajemen Keamanan Informasi.

3.       Berpengalaman dalam bidang Sistem Pembayaran dan Cyber Security.

4.       Background pendidikan: S1 Teknik Informatika, Teknik Elektro atau Teknik Komputer.

Lowongan yang tersedia dalam perusahaan ini

MKT MARCOM RS

Event Marketing Section Head

Tangerang

Event Marketing Section Head

Lihat Detail
PRODUCT DEVELOPMENT

Product Development

Tangerang

Product Development

Lihat Detail